Kabar Gembira buat Honorer yang Tidak Lulus CPNS atau PPPK, Alhamdulillah

Kabar Gembira buat Honorer yang Tidak Lulus CPNS atau PPPK, Alhamdulillah
Ilustrasi honorer. Foto: Ricardo/JPNN

Sementara itu, yang tidak lulus berjumlah 30 tenaga honorer, dan akan diusulkan menjadi PPPK paruh waktu.

"Yang 30 orang yang tidak lulus seleksi PPPK tahap pertama akan diusulkan kembali menjadi PPPK paruh waktu," katanya.

Dia mengatakan bahwa 30 orang tenaga honorer yang dinyatakan tidak lulus tersebut terdiri dari dua orang guru tidak tetap, delapan orang tenaga kesehatan dan 20 orang tenaga teknis. (antara/jpnn)

Ada 3 opsi atau skema kepegawaian baru bagi tenaga honorer, untuk memenuhi kebutuhan tenaga kerja di lingkungan pemerintah.


Redaktur & Reporter : Mufthia Ridwan

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News