Kabar Gembira Buat Pejabat di Kotama TNI AL, Nih Penampakannya
Selain itu, Lantamal II Padang, Lantamal VI Makasar, Lantamal VII Kupang, Lantamal VIII Manado, Lantamal IX Ambon, Lantamal X Jayapura, Lantamal XI Merauke, Lantamal XII Pontianak, Lantamal XIII Tarakan, Lantamal XIV Sorong, Danlanal Bandung, Danlanal Biak, Danlanal Bali, dan para Pimpinan di jajaran Mabesal.
“Saya berharap agar para penerima Randis dapat mengoperasikan kendaraan sesuai dengan ketentuan serta tetap menjaga performance dengan rutin melaksanakan perawatan dan pemeliharaan secara periodik,” ujar Waaslog KSAL.
Penyerahan Randis ini sesuai dengan program prioritas KSAL Laksamana TNI Yudo Margono dalam pembangunan sarana prasarana dan sistem dukungan logistik guna mendukung pelaksanaan tugas-tugas TNI AL.(fri/jpnn)
Markas Besar Tentara Nasional Indonesia Angkatan Laut (Mabesal) menyampaikan kabar gembira buat pejabat yang bertugas di Komando Utama (Kotama) TNI AL.
Redaktur & Reporter : Friederich
- Tanpa Kekuatan Terbaik, TNI AL Bikin Kejutan Masuk Final Livoli Divisi Utama 2024
- TNI AL Gelar Bakti Sosial untuk Korban Terdampak Erupsi Gunung Lebotobi Laki-laki di Flores Timur
- Halmahera Timur Siap Menjadi Lumbung Pangan, Farrel Adhitama Punya Strategi Jitu
- Memperkuat Kemampuan Tempur, Kopaska Latihan Peperangan Laut Khusus
- Kabar Gembira dari Mendikdasmen Abdul Mu'ti untuk Guru Honorer & Lulusan PPG
- TNI AL dan SAR Gabungan Terus Mengevakuasi Warga Terdampak Letusan Gunung Lewotobi Laki-laki