Kabar Gembira Dari Ditlantas Polda Papua Barat Jelang Hari Bhayangkara 2020
Kamis, 18 Juni 2020 – 23:56 WIB
Pembuatan SIM spesial ini untuk memperingati Hari Bhayangkara Ke-74 yang jatuh pada tanggal 1 Juli 2020. Hal ini akan berlangsung serentak di seluruh Indonesia.
Selain pembuatan SIM, Ditlantas Polda Papua Barat dan jajaran akan melaksanakan berbagai macam kegiatan sosial untuk masyarakat sebagai bentuk apresiasi dan terima kasih karena sudah berperilaku tertib berlalu lintas di jalan.
Raydian mengajak seluruh lapisan masyarakat menjadikan keselamatan berlalu lintas sebagai sebuah kebutuhan.(Antara/jpnn)
Direktorat Lalu Lintas Polda Papua Barat membuka layanan pembuatan surat izin mengemudi (SIM) spesial menyambut Hari Bhayangkara 2020.
Redaktur & Reporter : Friederich
BERITA TERKAIT
- Seorang Anggota KKB Ditembak Mati, Iptu Tomi Tergelincir dan Hanyut
- Kabar Gembira untuk Honorer Database BKN Gagal PPPK 2024 Tahap 1
- Kabar Gembira untuk Honorer Lulus Seleksi PPPK 2024, Aman
- 5 Lokasi Pelayanan SIM Keliling di Jakarta
- Halmahera Timur Siap Menjadi Lumbung Pangan, Farrel Adhitama Punya Strategi Jitu
- Catat, 5 Lokasi SIM Keliling Hari Ini