Kabar Gembira ! Pemprov Sedang Siapkan Seleksi CPNS dan PPPK 

Kabar Gembira ! Pemprov Sedang Siapkan Seleksi CPNS dan PPPK 
Honorer K2 menjadi PPPK gaji setara PNS. Ilustrasi Foto: Ricardo/JPNN.com

Sesuai petunjuk pengajuan formasi dari pemerintah pusat, dalam seleksi CPNS 2019 kali ini, seluruh instansi, termasuk Pemprov Jatim, diminta menggunakan skema zero growth alias hanya mengisi formasi yang kosong.

Sementara itu, untuk seleksi PPPK, formasi yang diusulkan Pemprov tidak ada perubahan.

Yakni, tetap 976 formasi. Perinciannya, 888 formasi diperuntukkan bagi sektor pendidik, sisanya untuk tenaga kesehatan dan tenaga penyuluh pertanian. (ris/c22/end/jpnn)


Sejumlah perubahan bakal diberlakukan pemprov dalam rekrutmen CPNS dan PPPK kali ini


Redaktur & Reporter : Natalia

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News