Kabar Maju Pilgub Jakarta, Kaesang Pangarep Akan Beri Kejutan Agustus Nanti

Kabar Maju Pilgub Jakarta, Kaesang Pangarep Akan Beri Kejutan Agustus Nanti
Ketua Umum Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Kaesang Pangarep di kantor DPP PSI, Tanah Abang, Jakarta Pusat, Selasa (4/6). Foto: Ryana Aryadita/JPNN.com

Sebelumnya, Kaesang Pangarep mengaku lebih memilih untuk mengikuti pilgub Jakarta ketimbang maju dalam Pilwalkot Solo.

Hal itu disampaikannya dalam podcast OTW - Rencana Program Umrah Gratis untuk Pejuang Garis Biru di kanal Youtube Kaesang Pangarep GK Hebat.

"Kan, posisiku sekarang adalah ketua umum partai, berarti aku ngurus 38 provinsi di seluruh Indonesia. Kalau aku jadi Wali Kota Solo aku ngurus lima Kecamatan. Lima Kecamatan yang di mana itu isinya 600.000 orang, kan PSI lebih dari itu," ucap Kaesang Pangarep.

"Kalau misalnya disuruh pilih nih, pilih Jakarta," tutupnya. (mcr4/jpnn)

Simak! Video Pilihan Redaksi:

Ketua Umum Partai Solidaritas Indonesia (PSI) mengaku akan memberikan kejutan para Agustus 2024 nanti.


Redaktur : Dedi Yondra
Reporter : Ryana Aryadita Umasugi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News