Kabar Prabowo Reshuffle Kabinet Rabu Ini, Ketua MPR Singgung Kewenangan Presiden
Rabu, 19 Februari 2025 – 17:53 WIB

Ketua MPR Ahmad Muzani. Foto: Kenny Kurnia Putra/JPNN.com
Muzani mengatakan pihaknya hanya menghormati hak prerogatif Presiden RI selama menentukan pembantu di kabinet.
"Ya, yang pasti semua yang dilakukan oleh Presiden adalah bagian dari upaya untuk meningkatkan dan memperbaiki kinerja beliau," kata dia. (ast/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Ketua MPR RI Ahmad Muzani menyebut Presiden RI berwenang dalam menentukan pejabat yang menjabat di kabinet mereka.
Redaktur : Rah Mahatma Sakti
Reporter : Aristo Setiawan
BERITA TERKAIT
- Prabowo Tak Targetkan Angka untuk Tarif Impor Trump, Asalkan Diturunkan
- Langkah Prabowo Dinilai Jadi Pemantik Sentimen Positif IHSG
- IHSG Menghijau, Pakar Nilai Investor Optimistis dengan Kebijakan Prabowo
- Ketum FOKDEI Mengapresiasi Langkah Mandiri Presiden Prabowo dalam Kebijakan Ekonomi
- Syahganda Nainggolan: Prabowo Berpeluang Jadi Pemimpin Dunia
- Para Menteri Sowan ke Jokowi, Efriza: Sikap Kurang Menghargai Presiden Prabowo