Kabar Tak Sedap dari Rupiah Hari Ini, Sangat Mengkhawatirkan
Jumat, 01 Juli 2022 – 14:18 WIB
"Inflasi Juni diperkirakan meningkat dibandingkan bulan sebelumnya karena kenaikan harga pangan. Kenaikan inflasi bisa menekan daya beli dan pertumbuhan ekonomi," ujar Ariston.
Ariston memperkirakan hari ini rupiah akan bergerak melemah ke arah Rp 14.950 per USD dengan potensi support di level Rp 14.880 per USD. (antara/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Rupiah hari ini bergerak melemah 43 poin atau 0,29 persen ke posisi Rp 14.946 per USD pada pembukaan pasar akhir pekan
Redaktur & Reporter : Elvi Robiatul
BERITA TERKAIT
- Rupiah Hari Ini Makin Ambyar Terpengaruh IHK Amerika
- Sentimen Negatif Trump Bikin Rupiah Hari Ini Ambrol 62 Poin
- Efek Pemangkasan Suku Bunga The Fed, Rupiah Hari Ini Cerah
- Donald Trump Menang, Indonesia Perlu Waspadai Fluktuasi Pasar
- Donald Trump jadi Presiden AS Alamat Bahaya Buat Pertumbuhan Ekonomi Indonesia
- Terdampak Kabar Aktivitas Bisnis Amerika, Rupiah Ditutup Ambrol 63 Poin