Kabar Terbaru Anak Korban Live Streaming Seks Ayah
Minggu, 14 Mei 2017 – 09:43 WIB
DL akan dititip di sana hingga usia 18 tahun. DA yang sudah 17 tahun diberi pilihan, ingin tinggal di panti atau di tempat lain.
“Mereka sudah bisa diajak bicara. Berbeda saat setelah sang ayah diciduk polisi pada Sabtu (6/5) lalu. Tak bisa diajak bicara, makan pun tidak mau,” ujarnya.
Sekarang, dia fokus ke pendidikan para korban kebejatan AG. Rencananya, dia akan berkoordinasi dengan Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) Kaltim untuk beasiswa DA. “
Dia (DA) ingin sekali melanjutkan ke universitas,” terangnya.
Selain itu, DA akan didorong menjadi volunteer di Dissos Kaltim agar bisa membantu korban-korban kekerasan seksual seperti dirinya. (far/k8)
Mobil yang ditumpangi DA (17) dan DL (9) melaju ke RSUD AW Sjahranie, Samarinda, Jumat (12/5).
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Nilai IKIP Kaltim Meningkat, Masuk Tiga Besar Nasional
- Kaltim Raih Peringkat 13 Nasional di Ajang PEPARNAS XVII 2024
- Pembangunan IKN Jadi Daya Ungkit Realisasi Investasi di Kalimantan Timur
- Rudi Mas'ud Maju Pilgub Kaltim, Pengamat: Masyarakat Mesti Tolak Politik Dinasti
- Pilgub Kaltim: Aktivis Ini Soroti Dinasti Politik Rudi Mas'ud, Dinilai Rawan Konflik Kepentingan
- Kaltim Raih Juara Pertama Cabang Fahmil Quran Putra MTQN ke-30