Kabar Terbaru Hari Ini Kasus Brigadir J, Tahapan Penting di Jambi, Masih Berlangsung

Kabar Terbaru Hari Ini Kasus Brigadir J, Tahapan Penting di Jambi, Masih Berlangsung
Kadiv Humas Polri Irjen Dedi Prasetyo menyampaikan kabar terbaru penanganan kasus Brigadir J. Ilustrasi Foto: Ricardo/JPNN

"Betul (yang diperiksa termasuk keluarga). Ayah, ibu, kakak, adik, tantenya korban. Salah satu saksi lain, termasuk RS, RS setempat sini," kata Kamaruddin terkait kabar terbaru penanganan kasus Brigadir J.

Kamaruddin menyebut ada 11 saksi yang diperiksa.

Pihak pengacara sendiri, kata dia, turut mendampingi pemeriksaan yang masih berlangsung itu.

"Saya lagi di Jambi mendampingi saksi. Pemeriksaan saksi 11 orang," ujar Kamaruddin.

Brigadir J tewas dalam insiden baku tembak dengan Bharada E di rumah dinas Irjen Ferdy Sambo, Duren Tiga, Jakarta Selatan pada Jumat (8/7). (cr3/jpnn)

Simak! Video Pilihan Redaksi:

Irjen Dedi Prasetyo dan Kamaruddin Simanjuntak menyampaikan kabar terbaru penanganan kasus Brigadir J. Terkait laporan dugaan pembunuhan berencana.


Redaktur : Soetomo Samsu
Reporter : Fransiskus Adryanto Pratama

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News