Kabar Terbaru Kasus Terbakarnya Polisi di Cianjur

Perwakilan massa sempat diterima oleh Sekretaris Dewan untuk ditampung aspirasinya. Namun, hal itu tak membuat mereka puas. Massa kemudian melakukan longmarch menuju Pemda Cianjur.
BACA JUGA: Sejumlah Polisi Terbakar Saat Amankan Demo, Polda Jabar: Ada yang Sengaja Lempar Bensin ke Anggota
Tak hanya itu, massa juga memblokir Jalan Siliwangi di depan pintu masuk Pemda. Pukul 13.00 WIB, massa semakin brutal dengan membakar ban. Polisi yang hendak memadamkan ban tersebut, malah terbakar tersambar api setelah adanya lemparan cairan sejenis bahan bakar minyak.
“Karena ada yang menyiram bensin ke sekitar ban, sehingga api menyambar anggota Kepolisian yang mencoba memadamkan api tersebut,” ujar Trunoyudo. (radarcianjur)
Dari 32 mahasiswa dan pemuda yang diamankan, 24 di antaranya sudah dipulangkan. Sementara sisanya masih dalam pemeriksaan intensif.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
- Anggota Satgas Unaya Meninggal Ketika Kawal Demo Mahasiswa
- Mensesneg Terima 9 Tuntutan BEM SI yang Satu Isinya Tolak Cewe-Cawe Jokowi
- Demo Mahasiswa di Patung Kuda, Spanduk Tolak Asas Dominus Litis Bertebaran
- Demo Indonesia Gelap, Mahasiswa Teriak Omon-Omon ke Menteri Utusan Prabowo
- Demo Indonesia Gelap: Mahasiswa UBK Serukan 'Kabinet Gemuk Rakyat Kurus'
- Demo di Semarang, Mahasiswa Bentangkan Spanduk Indonesia Gelap & Poster Prabowo Ndasmu