Kabar Terbaru Soal Jadwal Pelaksanaan Muktamar NU

Kabar Terbaru Soal Jadwal Pelaksanaan Muktamar NU
Ketua PBNU Aizzudin Abdurrahman atau Gus Aiz. Foto: Humas PBNU

“Keputusan ini harus dijalankan segera dengan segala konsekuensinya. Saya sendiri melihat bahwa apabila Rais Aam tidak mengambil langkah yang tegas dan ketat, berdampak pada tanggung jawab organisasi menjadi teledor, tetapi juga sebaliknya. Apabila Tanfidziyah ini absolut, maka organisasi menjadi eksklusif dan ini mengganggu jalannya organisasi dari tingkat wilayah, cabang hingga pengurus ranting dan anak ranting, termasuk cabang istimewa atau luar negeri," pungkas Gus Aiz.(fri/jpnn)

Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:

Ketua PBNU Aizzudin Abdurrahman menyampaikan hasil Konbes Nahdlatul Ulama hari ini terkait pelaksanaan Muktamar ke-34 Nahdlatul Ulama.


Redaktur & Reporter : Friederich

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News