Kabarnya Masih Ada 1 Juta Orang Pengin Mudik, Korlantas Bilang Begini
Minggu, 26 April 2020 – 22:22 WIB
“Jangan sampai mudik malah membuat keluarga di kampung jadi terancam keselamatannya. Kita semua harus peduli akan bahaya COVID-19 ini,0 tandas Istiono. (cuy/jpnn)
Jajaran Korlantas Polri terus melakukan penyekatan terhadap warga yang mencoba untuk mudik menggunakan jalur darat. Salah satunya yang dilakukan di sekitar Pelabuhan Merak, Banten, atau kendaraan yang mencoba menyeberang ke Lampung.
Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan
BERITA TERKAIT
- Terungkap Fakta Baru Penyebab Kecelakaan di Tol Cipularang
- Moto GP Mandalika Sukses, Jasa Raharja & Korlantas Polri Layak Diacungi Jempol
- Antusiasme Mudik Gratis Tinggi, Pemprov Jateng Upayakan Tambah Kuota di Idulfitri 2025
- Buntut Laka Bus Ciater, Kakorlantas Polri Sidak PO Bus di Bandung
- Indikator Sebut Publik Puas dengan Kinerja Polri selama Mudik Lebaran 2024
- Berikan Penghargaan ke Korlantas, Lemkapi Ungkap Hasil Survei Mudik Lebaran