Kabupaten Berau Luncurkan ADM, Kemendagri Dorong Digitalisasi Layanan Dukcapil
Kamis, 24 Maret 2022 – 20:37 WIB
Layanan pembuatan KTP-el. Foto: ilsutrasi/ Ricardo/JPNN.com
Zudan mengatakan saat itu semua data sedang dalam progres migrasi.
"Semua data pelayanan dari daerah ditarik ke pusat. Daerah tidak lagi perlu menyimpan data. Semua proses melalui database di pusat," tutur dia.
Saat ini, Dukcapil daerah masih bisa memproses pemadanan data.
Kemudian, para operator dilatih melakukan kerja-kerja yang lebih efektif dan efisien sehingga mereka fokus pada pelayanan. (mcr9/jpnn)
Dirjen Dukcapil Kemendagri Zudan Arif Fakrullah mengapresiasi Kabupaten Berau yang meluncurkan ADM.
Redaktur : Rasyid Ridha
Reporter : Dea Hardianingsih
BERITA TERKAIT
- Kemendagri dan Pemerintah Denmark Siap Kerja Sama untuk Memperkuat Pemadam Kebakaran
- Peringati Hari Kartini, Wamendagri Ribka: Perempuan Harus Bangkit dan Bertransformasi
- Gandeng Kemendagri, Asbanda Luncurkan SP2D Oline
- Pengurus DWP Unit Kerja Lingkup Kemendagri Masa Bakti 2024–2029 Resmi Dikukuhkan
- Pentingnya Koordinasi Lintas Wilayah untuk Atasi Krisis Udara di Jabodetabekpunjur
- BSKDN Kemendagri Dorong Penguatan Perlindungan Pekerja di Daerah