Kabur, Sapi Polisi Seruduk Fotografer
Jumat, 27 November 2009 – 13:21 WIB
JAKARTA — Sapi untuk qurban milik Mabes Polri mengamuk sebelum disembelih Jumat (27/11) siang di Lapangan Bhayangkara, Jakarta Selatan. Korban amukan sapi itu adalah Crace Palinggi, fotografer kantor berita Reuters.
Akibatnya, pelipis kiri pria berusia 40 tahun itu luka. "Sapinya akan dikorbankan (dipotong), tapi lepas," ujar Palinggi.
Baca Juga:
Insiden ini berawal saat Crace, hendak mengambil gambar sapi yang lepas kendali itu. Kala itu, hewan qurban itu sempat menyerruduk Elis, seorang gadis mungil yang ikut mengantre pembagian.
Sialnya, sapi yang sedang kalap itu justru berbalik arah dan menyerang juru foto itu. "Saya sudah berusaha menahan," tambahnya.
JAKARTA — Sapi untuk qurban milik Mabes Polri mengamuk sebelum disembelih Jumat (27/11) siang di Lapangan Bhayangkara, Jakarta Selatan. Korban
BERITA TERKAIT
- Kebakaran Melanda Rumah Padat Penduduk di Tanah Abang, Ini Dugaan Penyebabnya
- Tidak Seluruh Honorer Lulus PPPK 2024, Sudah Diantisipasi, 3 Alasannya
- PWNU Jateng Sebut Pilkada Membuktikan Kedewasaan Politik Warga
- 5 Berita Terpopuler: Kenaikan Gaji Guru Honorer Bikin Penasaran, PNS dan PPPK Makin Makmur, Kontroversi Muncul
- Pererat Hubungan Antar-Negara, Perpustakaan Soekarno Garden Bakal Dibangun di Uzbekistan
- Polisi Tembak Mati Siswa SMKN 4 Semarang, Keluarga Korban Lapor ke Polda Jateng