Kabur, Sapi Polisi Seruduk Fotografer
Jumat, 27 November 2009 – 13:21 WIB
Kabur, Sapi Polisi Seruduk Fotografer
JAKARTA — Sapi untuk qurban milik Mabes Polri mengamuk sebelum disembelih Jumat (27/11) siang di Lapangan Bhayangkara, Jakarta Selatan. Korban amukan sapi itu adalah Crace Palinggi, fotografer kantor berita Reuters.
Akibatnya, pelipis kiri pria berusia 40 tahun itu luka. "Sapinya akan dikorbankan (dipotong), tapi lepas," ujar Palinggi.
Baca Juga:
Insiden ini berawal saat Crace, hendak mengambil gambar sapi yang lepas kendali itu. Kala itu, hewan qurban itu sempat menyerruduk Elis, seorang gadis mungil yang ikut mengantre pembagian.
Sialnya, sapi yang sedang kalap itu justru berbalik arah dan menyerang juru foto itu. "Saya sudah berusaha menahan," tambahnya.
JAKARTA — Sapi untuk qurban milik Mabes Polri mengamuk sebelum disembelih Jumat (27/11) siang di Lapangan Bhayangkara, Jakarta Selatan. Korban
BERITA TERKAIT
- Koalisi Masyarakat Sipil Mengecam Intervensi Anggota TNI di Kampus UI dan UIN Semarang
- Berdoa di PIK, Biksu Thudong Tebar Pesan Damai
- Pemerintah Fokus Tuntaskan Pengangkatan PPPK Tahap 1, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Setiawan Ichlas Hadirkan Ustaz Adi Hidayat di Tabligh Akbar di Palembang
- Gegara Panggilan Sidang Tak Sampai Alamat, Tergugat Datangi Kantor Pos di Jambi
- Menyambut Thudong 2025 di PIK Bukan Ritual Semata, Melainkan Pengalaman Jiwa