Kabut Asap Kian Pekat, Ratusan Santri Ponpes At Tauhid Ogan Ilir Dipulangkan

Kabut Asap Kian Pekat, Ratusan Santri Ponpes At Tauhid Ogan Ilir Dipulangkan
Kebakaran lahan di seputaran Ponpes. Foto: BPBD Ogan Ilir.

Namun, tetap dijaga untuk mengantisipasi kebakaran susulan.

"Kami Satgas Karhutla berupaya jangan sampai kebakaran berdampak ke pemukiman maupun ponpes," ujar Edi.

Edi mengatakan petugas sempat mengalami kendala pemadaman api karena sumber air yang menipis.

"Air tidak ada. Namun, warga berinisiatif membantu memadamkan api dengan memanfaatkan sumber air dari sumur bor, sehingga api bisa dipadamkan," tutup Edi. (mcr35/jpnn)

Sebanyak 130 santri ponpes At Tauhid di Pemulutan Barat, Kabupaten Ogan Ilir terpaksa dipulangkan ke rumahnya masing-masing lantaran dampak kabut asap karhutla.


Redaktur : Budianto Hutahaean
Reporter : Cuci Hati

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News