Kabut Asap Masih Mengancam Batam
Tiga Pesawat Delay
Minggu, 23 Juni 2013 – 03:24 WIB

Kabut Asap Masih Mengancam Batam
"Ini diperparah kelembababan udara 47 persen yang kering dan cuaca 33,8 derajat celcius. Dan juga pola arah angin bertiup dari barat ke timur kemudian ke utara, jadi secara umum kabut asap ini masih mengancam Batam dan sekitarnya," tuturnya.
Sementara itu Kabag Umum Bandara Hang Nadim Batam, Suwarso menyebut Sriwijaya Air nomor penerbangan 047 tujuan Pekanbaru yang seharusnya berangkat pukul 10.45 WIB tertunda.
Berbeda dengan tiga pesawat yang masih tertahan, pesawat milik Garuda Indonesia dengan nomor penerbangan GA 880 tujuan Pekanbaru sudah berhasil take off setelah tertunda selama lebih kurang 40 menit.
Lalu pesawat Wings Air nomor penerbangan IW1270 tujuan Natuna yang harusnya berangkat pukul 9.10 WIB juga delay, terakhir pesawat Sky Aviation SY392 tujuan Natuna harusnya terbang pukul 9.30 WIB kemarin pun tertunda.
BATAM - Tiga pesawat milik maskapai Sriwijaya Air, Sky Aviation dan Wings Air menunda keberangkatannya di Bandara Internasional Hang Nadim,
BERITA TERKAIT
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung
- Harga Emas Perhiasan di Baturaja Tembus Rp 11,3 Juta Per Suku
- Korban Kedua Perahu Getek Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Meninggal Dunia
- 2 Lansia yang Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Sudah Meninggal Dunia
- Tabung Gas Meledak di Cilincing, 3 Warga Terluka