Kada Mengaku Sulit Koordinasi dengan Kepolisian
Polisi Lebih Suka Dengar LSM
Minggu, 18 Desember 2011 – 21:26 WIB

Kada Mengaku Sulit Koordinasi dengan Kepolisian
Sementara kepala daerah lainnya yang wilayahnya di daerah konflik mengkritisi, kebijakan kepolisian sering lebih mendegar laporan LSM ketimbang kepada derah.
Menjawab keluhan para kada ini, Eko Prasojo mengatakan, Kemenpan-RB akan mengaktifkan kembali kerja sama dengan Kepolisian RI. Apalagi pada 2004-2009, kerja sama tersebut pernah terjalin.
"Kita akan mengaktifkan kembali kerja sama dengan kepolisian. Dengan kerja sama ini diharapkan program pengamanan di daerah bisa sejalan dengan kepolisian," tandasnya. (esy/jpnn)
JAKARTA--Puluhan bupati/walikota meminta kepolisian masuk dalam unsur pemerintahan dalam negeri. Dengan kata lain, berada dalam naungan Kementerian
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pramono Minta Para Pelamar PPSU hingga Damkar Seharusnya Daftar ke Kelurahan
- Pakar Transportasi: Revisi UU Lalu Lintas Solusi Atasi Persoalan ODOL
- Pakar Tegaskan Penunjukan Juru Bicara Presiden Tidak Boleh Melalui Lisan
- Kuasa Hukum: Perkara Jam Mewah Richard Mille Memasuki Tahap Mediasi
- Bea Cukai Sita 12 Ribu Batang Rokok Ilegal Lewat Operasi Bersama di Cilacap
- Rayen Pono Laporkan Ahmad Dhani ke Bareskrim Polri