Kader Golkar Siap Kampanyekan Airlangga ke Setiap Sudut Sidrap

"Kalau kita melihat dengan yang ada, ya kita sebagai kader sangat yakin Pak Airlangga layak memimpin Indonesia. Apalagi, terkait pemulihan ekonomi, beliau sudah terbukti mampu," lanjut Anggota DPRD Provinsi Sulsel ini.
Belum lagi tugas tambahannya sebagai Ketua Komite Penanganan Covid-19 dan Pemulihan Ekonomi Nasional (KPC-PEN) yang juga koordinator PPKM Luar Jawa-Bali, terbukti dapat menurunkan angka covid-19. "Itu sangat baik. Itu hebat. Bahkan dunia pun mengapresiasi," katanya.
Diakui Zulkifli, saat ini elektabilitas Airlangga memang tergolong masih rendah. Elektabilitas Airlangga masih di kisaran 1 persen.
Namun, fakta tersebut tak menyurutkan langkah kader Partai Golkar untuk bekerja keras meningkatkan popularitas dan elektabilitas Airlangga.
"Justru itu yang memotivasi kami untuk meningkatkan dukungan kepada beliau," pungkasnya. (dil/jpnn)
Dorongan agar Ketua Umum Partai Golkar Airlangga Hartarto maju di Pilpres 2024 terus mengalir
Redaktur & Reporter : Adil
- DPR Tuntut Ketegasan Pemerintah soal Kebun Milik Perusahaan di Kawasan Hutan
- Luhut dan Airlangga Bentuk Tim Khusus untuk Sikat Penghambat Investasi
- Ketua Umum Fokusmaker Bantah Isu Jadi Waketum DPP AMPI
- Airlangga Dorong Penguatan Investasi Prancis di RI Melalui Percepatan I-EU CEPA & Aksesi OECD
- Jokowi Pengin Bikin Partai Super Tbk, Anak Buah Bahlil Ingatkan soal UU
- DGB UI Minta Disertasi Bahlil Dibatalkan, Idrus Golkar Curiga Ada Pengaruh Politik