Kader Hanura Anggap Deklarasi Wiranto-HT Tidak Sah
Rabu, 03 Juli 2013 – 16:39 WIB

Kader Hanura Anggap Deklarasi Wiranto-HT Tidak Sah
JAKARTA - Deklarasi calon presiden dan calon wakil Presiden Partai Hanura dinilai tidak sah. Karena seharusnya hal itu dilakukan melalui Rapat Pimpinan Nasional (Rapimnas). Ia menerangkan pemberitahuan mengenai deklarasi itu dilakukan secara tiba-tiba. Informasi mengenai deklarasi Wiranto dan Hary Tanoesoedibyo sebagai capres dan cawapres Hanura itu dikirimkan melalui pesan singkat.
"Seharusnya melalui Rapimnas. AD/ARTnya begitu. Keputusan penting harus melalui Rapimnas," kata Ketua DPP Hanura, Fuad Bawazier saat dihubungi wartawan, Rabu (3/7).
Namun deklarasi itu malah tiba-tiba ada dan akhirnya mendatangkan masalah. "Ini tiba-tiba muncul siapa yang memutuskan dan mekanismenya enggak ada. Jadi menimbulkan masalah internal," ujar Fuad.
Baca Juga:
JAKARTA - Deklarasi calon presiden dan calon wakil Presiden Partai Hanura dinilai tidak sah. Karena seharusnya hal itu dilakukan melalui Rapat Pimpinan
BERITA TERKAIT
- AMDK di Bawah Seliter Bernilai Ekonomi & Mudah Didaur Ulang
- Momen Hari Kartini, Andini Anissa Jadi Perempuan Pertama Peraih Gelar Kubestronaut
- Kiprah Kartini Hulu Migas Membangun Ketahanan Energi untuk Negeri
- Bantu Nelayan, HNSI Dorong Pemerintah Pakai Teknologi Alternatif
- KSPSI Dorong Indonesia Meratifikasi Konvensi ILO 188 untuk Perlindungan Awak Kapal Perikanan
- Dendi Budiman: Miskinkan Hakim dan Pengacara Terlibat Suap Rp 60 Miliar