Kader Hanura Anggap Deklarasi Wiranto-HT Tidak Sah
Rabu, 03 Juli 2013 – 16:39 WIB
JAKARTA - Deklarasi calon presiden dan calon wakil Presiden Partai Hanura dinilai tidak sah. Karena seharusnya hal itu dilakukan melalui Rapat Pimpinan Nasional (Rapimnas). Ia menerangkan pemberitahuan mengenai deklarasi itu dilakukan secara tiba-tiba. Informasi mengenai deklarasi Wiranto dan Hary Tanoesoedibyo sebagai capres dan cawapres Hanura itu dikirimkan melalui pesan singkat.
"Seharusnya melalui Rapimnas. AD/ARTnya begitu. Keputusan penting harus melalui Rapimnas," kata Ketua DPP Hanura, Fuad Bawazier saat dihubungi wartawan, Rabu (3/7).
Namun deklarasi itu malah tiba-tiba ada dan akhirnya mendatangkan masalah. "Ini tiba-tiba muncul siapa yang memutuskan dan mekanismenya enggak ada. Jadi menimbulkan masalah internal," ujar Fuad.
Baca Juga:
JAKARTA - Deklarasi calon presiden dan calon wakil Presiden Partai Hanura dinilai tidak sah. Karena seharusnya hal itu dilakukan melalui Rapat Pimpinan
BERITA TERKAIT
- Ketum Ajak Alumni Pesantren Persis Gaungkan Kolaborasi dan Silaturahmi
- Hmm, OTT di Bengkulu Diduga Terkait dengan Pungutan buat Pilkada
- Aher: Apa yang Sudah Diproduksi Pindad Selama Ini tak Kalah dengan Produk Negara Lain
- Diikuti 12.300 Pelari, Pertamina Eco RunFest 2024 Sukses Digelar
- WPC dan GPA Serukan kepada Pemerintah untuk Turut Mengakhiri Polusi Plastik
- Pemenang Kompetisi MTQ Internasional Raih Hadiah Uang Rp125 juta