Kader Hanura Anggap Deklarasi Wiranto-HT Tidak Sah
Rabu, 03 Juli 2013 – 16:39 WIB
"Senin baru beredar. Senin sore malah saya dapat (sms). Kenapa tiba-tiba. SMS-SMS aja yang dipakai. Intinya, harin Senin ada sms masuk harap hadir besok hari Selasa pagi, pakaian rapi, Wiranto-HT (Hary Tanoe) akan deklarasi," ucapnya.
Baca Juga:
Fuad menerangkan, banyak kader partai yang tidak hadir ke acara deklarasi Wiranto-HT. "Saya tidak diajak dan tidak tahu menahu. Ada apa ini? Tiba-tiba deklarasi," kata dia.
Menurut Fuad, Hary dijadikan sebagai cawapres oleh Partai Hanura tidak terkait dengan biaya politik. "Belum ke arah (political cost). Itu hanya omongan, kalau saya lihat belum ada ke situ," ujarnya.(gil/jpnn)
JAKARTA - Deklarasi calon presiden dan calon wakil Presiden Partai Hanura dinilai tidak sah. Karena seharusnya hal itu dilakukan melalui Rapat Pimpinan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Dukung Ketahanan Pangan, IsDB & IFAD Kembangan Pertanian Dataran Tinggi
- Program Upland Kementan Diharapkan Bisa Perkuat Ketahanan Pangan
- Pertamina Eco RunFest 2024 Sukses Digelar, Yayan: Hadiahnya Luar Biasa, ya
- Pertamina Eco RunFest Salurkan Donasi Kemanusiaan untuk Palestina, Sebegini Nominalnya
- Pak Gubernur Ini Menjadi Salah Satu yang Diamankan KPK, Kasusnya Diduga Pungutan Pilkada
- Warga Diimbau Waspada, Gunung Lewotobi Kembali Erupsi