Kader Hijrah ke Nasdem, Golkar Tak Pusing
Rabu, 30 Januari 2013 – 18:49 WIB

Kader Hijrah ke Nasdem, Golkar Tak Pusing
JAKARTA - Sejumlah politisi senior Partai Golkar memilih hijrah ke Partai NasDem yang dibesut Surya Paloh. Namun, kepergian itu diyakini tidak akan mempengaruhi kader berlambang pohon beringin tersebut pada pemilu 2014 nanti.
Wakil Ketua Umum Partai Golkar Agung Laksono, mengaku pihaknya tidak heran lagi. Justru Golkar mempersilakan siapapun yang ingin keluar, tanpa tekanan maupun paksaan.
"Ya hak dia untuk pindah ke partai Nasdem, silakan saja. Tapi sebetulnya kita sudah mendengar lama memang. Jadi tidak surprise. Jadi biarkan saja lah," ujar Agung di Bandara Halim Perdanakusuma, Jakarta Timur, Rabu (30/1).
Menurut Agung, mundurnya tiga orang kader tidak mempengaruhi langkah Golkar untuk berupaya menang di Pemilu 2014. Ia mengaku, Golkar telah memiliki strategi sendiri untuk Pemilu nanti.
JAKARTA - Sejumlah politisi senior Partai Golkar memilih hijrah ke Partai NasDem yang dibesut Surya Paloh. Namun, kepergian itu diyakini tidak akan
BERITA TERKAIT
- Hasil PSU Pilkada Siak Digugat, Bahlil: Golkar Kawal Kemenangan Afni-Syamsurizal
- Ketum Golkar soal Pilkada Siak 2024: Perempuan Muda Menang 2 Kali, Luar Biasa, Wajib Dikawal
- SCL Taktika Paparkan Hasil Quick Count Aulia-Rendi
- Ini Respons Ketua MPR Ahmad Muzani soal Usulan 3 April jadi Hari NKRI
- Bawaslu Sebut PSU Pilkada Serang Berjalan Lancar Meski Ada OTT Pelaku Politik Uang
- Bawaslu RI Turun Langsung Awasi PSU Pilkada Serang, Ada Temuan Pelanggaran