Kader NasDem Singapura Pilih Hengkang
Kamis, 24 Januari 2013 – 21:12 WIB
Apakah alasan mundur itu juga mengikuti jejak mantan Ketua Dewan Pakar NasDem, Hary Tanoe? Monique mengakui, dirinya memang memiliki visi dan misi yang sama dengan Hary Tanoe.
Baca Juga:
Bahkan Monique mengaku ikut hadir dalam jumpa per Hary Tanoe saat mengumumkan pengunduran diri dari NasDem, Senin (21/1) lalu. "Apa yang beliau sampaikan itu bagi kami sungguh-sunguh satu pendapat yang tulus. Bahwa beliau (Harry Tanoe) justru dengan ketidakinginannya menjadi ambisi menjadi Ketua Umum," pungkasnya.(chi/jpnn)
JAKARTA - Bersamaan dengan bergabungnya politisi Partai Golkar, Enggartiasto Lukito ke Partai Nasional Demokrat (NasDem), ternyata kader yang meninggalkan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Calon Gubernur Sumsel Herman Deru Nyoblos di TPS 27
- Pitoeng & Sukarelawan Bikin Satgas demi RIDO, Tampung Laporan Kecurangan Pilgub Jakarta
- Pram Berharap Pilkada Jakarta Bisa Satu Putaran agar Tak Ada Ketegangan
- Bu Mega Bakal Mencoblos di Kebagusan, Nomornya 201
- Sultan Berharap Pilkada Menghasilkan Kepala Daerah yang Mampu Menerjemahkan Program Pemerintah Pusat
- Gelar Patroli, Sentra Gakkumdu Bawaslu DKI Jakarta Minta Warga Tolak Politik Uang