Kades Asal Aceh Bicara Lantang di Depan Jokowi: Merdeka!!!
BACA JUGA: Samakan Persepsi Tentang Dana Desa untuk Masyarakat
"Saya berharap dengan penuh semangat, kembalikan Pak Jokowi duduk bersama kita untuk tahun selanjutnya. Lebih kurang saya rasa ini dulu. Salam dari bupati kami pak, semoga bapak sehat walafiat doa dia. Beliau tidak bisa hadir," tutup Lahmudin.
Menanggapi penyampaian Lahmudin dengan bersemangat, Jokowi tidak henti-henti mengumbang tawa dan senyum. Begitu juga ribuan kades yang hadir.
"Belum ditanya sudah sambutan berapi-api. Bagus tapi, punya kepala desa yang berapi-api seperti itu, bagus," kata Presiden menanggapi aksi Lahmudin.
BACA JUGA: Kocak! Dialog Jokowi dengan Kades dari Sumbar
Mengenai harapan para kades soal penyederhanaan pelaporan dana desa, Jokowi mengatakan akan ditindaklanjuti oleh Menteri Desa dan Menteri Keuangan.
"Saya sudah dengar agak lama, rumit dan sulit (pelaporannya). Itu akan segera kita sederhanakan, nanti pak menteri desa bersurat ke menteri keuangan, tinggal saya akan perintah ke menteri keuangan (menyederhanakannya)," tandas mantan wali kota Solo itu. (fat/jpnn)
Lahmudin berbicara bak orator. Dengan suaranya yang serak-serak basah dan logat khas Aceh, dia menyampaikan terima kasih kepada panitia yang telah mengumpumpulkan mereka di Jakarta.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
- Budayawan Anggap Jokowi Merusak Peradaban Indonesia, Rakyat Perlu Bergerak
- Jadi Tersangka Korupsi Dana Desa, Oknum Kades di Jember Ditahan Polisi
- Demi Prabowo, Feri Mengajak Rakyat Kalahkan 20 Calon Kada yang Didukung Mulyono
- Deddy PDIP: Saya Tersinggung, Pak Prabowo Diperlakukan Seperti Itu di Solo
- Gibran Diduga Mulai Bersiap untuk Pilpres 2029, Indikasi Berani Menelikung Prabowo?
- Besok Pilkada, Ayo Bantu Prabowo Lepas dari Pengaruh Mulyono