Kades Sigap Merebut Tas Pak Somad, Astaga, Isinya Mengejutkan, Sontak Geger
Jumat, 07 Januari 2022 – 18:42 WIB

Polisi mengamankan senjata api yang digunakan Somad mengancam kakak iparnya. Somad kini jadi buronan polisi. Foto: tribratanews sumsel
Kemudian, oleh Kades Tanjung Bulan, senpi beserta tiga butir amunisi, tas selempang dan isinya diserahkan ke anggota Polsek Muara Kuang.
Saat ini, polisi sedang melakukan pengejaran terhadap pelaku.
Baca Juga: Gempar di Jalan Platuk Surabaya, Berawal dari Tangisan Bayi
Selain itu, polisi juga mengarahkan para korban yang pernah diancam pelaku pakai senpi ini ke Polsek Muara Kuang untuk dimintai keterangan,” tutup Kapolsek Muara Kuang.(tribratanews)
Polsek Muara Kuang hingga kini masih memburu Somad, 50, warga Desa Tanjung Bulan Kecamatan Rambang Kuang, Kabupaten Ogan Ilir, Sumsel.
Redaktur & Reporter : Budi
BERITA TERKAIT
- Pencuri Motor Mahasiswa di Ogan Ilir Diringkus Polisi
- Iskandar Ditangkap Polisi di Ogan Ilir, Ini Kasusnya
- Setiawan Ichlas Disambut Hangat saat Mudik ke Palembang, Lihat Ada Pak Gubernur
- Polsek Indralaya Tangkap Pelaku Penganiayaan di Ogan Ilir
- Oknum Polisi Aniaya Mantan Pacar, Korban Mengaku Orang Tuanya Juga Diancam Akan Dibunuh
- Oknum Polisi Penganiaya Mantan Pacar di Palembang Dinyatakan Positif Narkoba