Kadin Dorong Ekspor Kertas ke Pakistan

Kadin Dorong Ekspor Kertas ke Pakistan
Kadin Dorong Ekspor Kertas ke Pakistan
Pertumbuhan permintaan kertas di negara itu setiap tahunnya meningkat  8-9 persen, dengan tingkat konsumsi per kapita antara 3-4 kilogram. Total nilai pada t2008 mencapai USD 346,2 juta atau meningkat sebesar USD 45,99 juta dolar jika dibandingkan dengan impor 2007 yang hanya mencapai USD 300,21 juta. "Harganya dipengaruhi fluktuasi di pasar internasional, struktur bea masuk impor dan besarnya permintaan," cetusnya.

    

Produk-produk paper dan paperboard pada umumnya diimpor Pakistan dari Finlandia, Kanada, Amerika Serikat, dan Tiongkok. Jenis produk yang diimpor antara lain writting and printing paper, wrapping and packing paper, paper board, dan coated paper,chip.other board. "Terkait dengan lndonesia, paper dan paperboard merupakan salah satu dari 10 besar komoditi ekspor Indonesia ke Pakistan," ungkapnya.

    

Perkembangan ekspor komoditi paper dan paperboard lndonesia ke Pakistan selama tiga tahun terakhir menunjukan peningkatan yang signifikan. Pada tahun fiskal 2007-2008 ekspor kertas Indonesia ke Pakistan meningkat USD 4,85 juta. (wir/bas)

JAKARTA - Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia membuka peluang bagi pengusaha maupun produsen dalam negeri untuk mengekspor kertas ke Pakistan.


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News