Kadis Ini Tega Amat, Minta Pelicin Rp 10 Juta ke Nelayan
Senin, 28 November 2016 – 08:29 WIB

Uang. Ilustrasi Foto: dok.JPNN.com
Ia menjelaskan penangkapan terjadi di lobi Hotel Erni, kompleks Pasar Tua.
Penangkapan dilakukan dalam perkara pungutan liar (pungli) program bantuan kapal dari Kementerian Kelautan dan Perikanan RI untuk kelompok nelayan desa Poh, kecamatan Pagimana.
“Modusnya, pelaku meminta sejumlah uang untuk pengurusan administrasi di kementerian kepada calon penerima kapal. Katanya agar cepat diberikan kapalnya,” terang Kapolres, kemarin sekira pukul 13.53 Wita.(van/sam/jpnn)
LUWUK - Tim Saber Pungli (Sapu Bersih Pungutan Liar) Polres Banggai menangkap Kepala Dinas Kelautan dan Perikanan (DKP) Banggai, Juanda Balahanti.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Bayi Perempuan di Palembang Tidak Ada Tempurung Kepala
- Puluhan Siswa Keracunan Paket MBG, Cianjur Berstatus KLB
- Tes PPPK Tahap 2 Tanjungpinang Mulai 24 April, Diikuti 407 Pelamar
- Harga Ayam di Palembang Mengalami Penurunan, Ini Penyebabnya
- Pria di Bandung Nyaris Tewas Gara-Gara Jadi Korban Pengeroyokan Salah Sasaran
- 91 CPNS dan 553 PPPK Mataram Formasi 2024 Terima SK, Begini Pesan Wali Kota Mohan