Kaesang Pangarep jadi Ketua Umum PSI
Senin, 25 September 2023 – 20:27 WIB
Seperti diketahui, PSI menggelar Kopdarnas, Senin (25/9). Kopdarnas mengumpulkan pengurus PSI se-Indonesia.
Dalam acara itu, PSI akan berdiskusi dan membahas berbagai isu politik terkini dan aspirasi yang muncul dari berbagai kader untuk mengusulkan Kaesang sebagai pimpinan PSI. (antara/jpnn)
Putra Presiden Jokowi, Kaesang Pangarep resmi ditunjuk menjadi ketua umum PSI (Partai Solidaritas Indonesia).
Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi
BERITA TERKAIT
- Yohannis Manansang Berencana Bangun Rumah Sakit Internasional di Sentani
- Hadir di Kampanye Jhony Banua Rouw-Darwis Massi, Kaesang: Sudah Tahu, Kan
- Janji Kaesang kepada Rakyat Papua Barat Daya: ARUS Jaga Amanah dan Tidak Korupsi
- Kaesang Siap Pecat Kader PSI yang Tak Dukung Septinus Lobat di Pilkada Sorong
- Blusukan Bareng Septinus Lobat di Pasar Sorong, Kaesang Disangka Gibran
- Pilkada Landak: Kaesang Sebut Heri-Vinsesius Didukung Jokowi & Prabowo