Kaesang: Saya Tak Tahu Warna Partai yang Dimaksud Pak Dasco

Selain itu, pihaknya juga meminta aspirasi dari masyarakat.
"Kami harus berhati-hati karena ini memilih pemimpin dalam lima tahun ke depan yang memperhatikan generasi milenial," katanya.
Nama Wali Kota Solo Gibran Rakabuming disebut-sebut akan menjadi pendamping Prabowo dalam Pemilu 2024.
Hal ini kemudian memunculkan asumsi PSI akan mendukung Koalisi Indonesia Maju (KIM).
Terkait hal tersebut Kaesang menyatakan dirinya membawa keputusan Partai Solidaritas Indonesia (PSI).
"Mas Gibran itu perorangan, jadi berbeda. Beda partai politik juga," kata dia.
Sebelumnya, Ketua Harian DPP Gerindra Sufmi Dasco mengatakan partai dengan warna merah dan putih disebut akan bergabung dengan Koalisi Indonesia Maju (KIM). (Antara/jpnn)
Ketua Umum DPP PSI Kaesang secara tegas mengatakan tidak mengetahui warna partai yang dimaksud petinggi Partai Gerindra Sufmi Dasco.
Redaktur & Reporter : Kennorton Girsang
- PSI Maklumi Keputusan Menunda Pengangkatan CPNS, Ini Alasannya
- PSI Paling Dekat dengan Jokowi, Wajar Mengadopsi Partai Super Tbk
- Bakal Salat IdulFitri di Jakarta, Wapres Gibran: yang Penting Sungkem ke Presiden Dulu
- IHSG Terbaik di Asia Seusai Prabowo Umumkan THR
- IHSG Melaju di Zona Hijau, Pengaruh THR Cair 100 Persen?
- PSI Adopsi Ide Partai Super Tbk Jokowi, Ini Kata Pakar soal Dampaknya