Kak Seto Coba Selesaikan Masalah Keluarga Tahanan KPK
Kamis, 23 Mei 2013 – 14:20 WIB

Kak Seto saat mengunjungi KPK. Foto: Ricardo / JPNN
"Sampai sana, saya bantu membantu untuk bisa menenangkan dan kmudian membantu menangani bagaimana putra-putri yang ada di rumah," kata Seto.
Baca Juga:
Ketika didesak menyebutkan siapa tahanan yang dikunjunginya, Seto tetap mengunci rapat rahasia itu. "Ah kalian itu, saya mohon tidak usah disebutkan," pintanya.
Dia beralasan tidak menekankan pada siapapun tahanannya. "Tapi, menyangkut masalah anak-anak yang butuh bntuan, ya saya coba untuk berikan bantuan," ungkap dia.
Yang menjadi perhatian Seto, adalah anak-anak-anak yang ditinggal ayah ibunya yang mendapatkan masalah hukum. Karenanya, dia menjelaskan, butuh penyelesaian masalah bagaimana menangani anak tersebut di rumah. "Misalnya di rumah dengan ibunya saja, lalu anak menanyakan (ayahnya), bagaimana memberikaan jawaban dan sebagainya," kata Seto. (boy/jpnn)
JAKARTA - Pemerhati masalah anak, Seto Mulyadi, masih enggan menyebutkan siapa tahanan di Rumah Tahanan Jakarta Timur cabang Komisi Pemberantasan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Peringati Hari Kartini, BEM UNUSIA Soroti Kontribusi Perempuan Dalam Pembangunan Nasional
- Kebakaran di Pekanbaru Dapat Dikendalikan Berkat Respons Cepat Dirjen Bina Adwil
- Bocah 10 Tahun Diterkam Buaya Saat Berenang di Sungai Sangatta
- Gubernur Banten Andra Soni Terus Awasi Kinerja Kepsek, Siapkan Reward dan Punishment
- Pemprov Jatim 10 Kali Berturut-turut Raih Opini WTP, Khofifah: Ini Bukti Good Governance
- Jatim Sumbang 25 Persen Laju Tanam Padi Nasional, Khofifah: Komitmen Wujudkan Kedaulatan Pangan