Kaka In, Ronaldinho Out
Selasa, 19 Maret 2013 – 15:40 WIB

Kaka. FOTO: telegraph.co.uk
SAO PAULO - Nasib berbeda dialami Kaka dan Ronaldinho kala Brazil bersiap menghadapi partai uji coba. Kaka untuk kali pertama akhirnya dipanggil ke timnas era Luis Felipe Scolari. Sementara, Ronaldinho yang sebenarnya sudah diberi kepercayaan kala bersua Inggris Februari lalu akhirnya malah terpental. Nah, sebaliknya, bagi Ronaldinho, pencoretan dirinya tak ubahnya sebuah pukulan telak. Sebab, sejatinya dia mulai mendapatkan kepercayaan dari Scolari ketika dimasukkan dalam starter ketika Brazil bersua Inggris.
Sejak Scolari menggantikan Mano Menezes, Kaka memang seolah terpinggirkan. Dia seperti anak hilang seiring minimnya minute play yang diterimanya di Real Madrid.
Baca Juga:
Namun, Scolari rupanya memiliki penilaian lain. Dia merasa membutuhkan pemain berpengalaman untuk memperkuat timnya yang diisi banyak pemain muda.
Baca Juga:
SAO PAULO - Nasib berbeda dialami Kaka dan Ronaldinho kala Brazil bersiap menghadapi partai uji coba. Kaka untuk kali pertama akhirnya dipanggil
BERITA TERKAIT
- Pilar Utama Absen, Serdadu Tridatu Yakin Bisa Curi Poin di Kandang Persib
- PSS Sleman Ditekuk Dewa United, Pieter Sangat Kesal dengan Kinerja Wasit
- Megabintang Voli Amerika Serikat Kegerahan Main di Kota Kediri
- Raih Kemenangan Perdana di Final Four, Jakarta Pertamina Enduro Masih Kurang Gereget
- Pukul PSS Sleman, Dewa United Pangkas Jarak dengan Persib
- Persib vs Bali United: Maung Bandung Pantang Tersandung