Kakak Korban Mapala UII: Nyawa Harus Dibayar Nyawa
Dari rumah, jenazah almarhum kemudian dibawa ke masjid terdekat untuk kembali disalatkan. Setelah Dzuhur baru jenazah almarhum dimakamkan di pekuburan umum setempat.
Ilham korban ketiga yang meninggal setelah mengikuti diksar yang digelar panitia TGC Mapala UII di lereng selatan Gunung Lawu, Tawangmangu, Kabupaten Karanganyar, Jawa Tengah.
Sebelumnya, mahasiswa angkatan 2015 Teknik Elektro UII, Muhammad Fadli, meninggal dalam perjalanan ke RSUD Karanganyar pada 20 Januari 2017. Jenazah sudah diterbangkan ke tempat asalnya di Batam.
Menyusul kemudian mahasiswa angkatan 2015 Program Studi Teknik Industri UII, Yogyakarta, Syaits Asyam, yang meninggal saat dalam perawatan di Bethesda pada 21 Januari 2017.
Selain tiga korban meninggal, sejumlah peserta diksar dikabarkan dirawat di beberapa rumah sakit. (lie)
Jenazah Ilham Nurpadmi Listiadi, mahasiswa Universitas Islam Indonesia (UII) Yogyakarta korban diksar Mapala, dibawa ke kampung halamannya di Desa
Redaktur & Reporter : Soetomo
- Mapala UI Mengampanyekan Pendakian Netral Karbon, Ternyata Ini Maksudnya
- Diduga Video Diksar Mapala UII Sudah Dihapus
- Sanksi Tegas! Sembilan Mahasiswa Dikeluarkan Dari UII
- Ternyata Ada Rekaman Diksar Maut Mapala UII
- Tersangka Diksar Maut Terserang Flu dan Batuk
- Dua Tersangka Diksar Maut Mapala Akui Lakukan Kekerasan