Kakanwil Pajak Jaktim Akui Bawahannya Nakal
Rabu, 22 Mei 2013 – 14:06 WIB
JAKARTA -- Kepala Kantor Wilayah Pajak Jakarta Timur, Hario Damar memenuhi panggilan Komisi Pemberantasan Korusi (KPK) Rabu (22/5). Ia memberi keterangan terkait kasus suap pajak The Master Steel yang melibatkan dua anakbuahnya, Eko Darmayanto dan Mohammad Dian Irwan Nuqishira.
"Saya saksi untuk dua-duanya (Eko dan Dian)," kata Hario, kepada wartawan, di Kantor KPK, Rabu (22/5).
Hario enggan banyak memberikan komentar ketika baru tiba di gedung KPK. Ia berjanji akan memberikan penjelasan setelah usai diperiksa penyidik KPK.
Kendati demikian, ia sempat menyatakan bahwa dua anak buahnya yang sudah ditahan KPK itu bermasalah dalam menangani wajib pajak termasuk mengurus The Master Steel.
JAKARTA -- Kepala Kantor Wilayah Pajak Jakarta Timur, Hario Damar memenuhi panggilan Komisi Pemberantasan Korusi (KPK) Rabu (22/5). Ia memberi keterangan
BERITA TERKAIT
- Ketua Umum Bhayangkari Hibur Anak-anak Pengungsi Erupsi Gunung Lewotobi
- Anak Guru PPPK di Karanganyar jadi Korban Pemerkosaan, Sang Ibu Minta Polisi Bertindak
- Tokoh Masyarakat Hingga Akademisi Sebut Arinal Membawa Perubahan di Lampung
- Ribuan Warga Memeriahkan Gebyar Budaya, Husain Alting Sjah Ingatkan Perdamaian di Atas Segalanya
- Kemenko PMK Melakukan Penguatan Pemberdayaan Perempuan di Desa
- Tim Gabungan Sita 7 Unit Hp, 10 Paku & 20 Korek Api di Lapas Narkotika Muara Beliti