Kalah di Laga Penentuan Melawan Thailand, Ester Nurumi Sampaikan Permintaan Maaf
Jumat, 15 Oktober 2021 – 08:37 WIB

Tunggal putri Ester Nurumi Tri Wardoyo mengalahkan pemain unggulan keempat Choirunnisa pada laga penyisihan Grup N Turnamen Internal PBSI di Pelatnas PBSI Cipayung, Jakarta Timur, Rabu (22/7). (Tim PBSI)
Hasil perempat final Indonesia melawan Thailand (2-3)
WS1: Gregoria Mariska Tunjung vs Pornpawee Chochuwong 21-14, 10-21, 10-21
WS2: Greysia Polii/Apriyani Rahayu vs Jongkolphan Kititharakul/Rawinda Prajongjai 21-17, 17-21, 21-19
WS2: Putri Kusuma Wardani vs Busanan Ongbamrungphan 9-21, 21-23
WD2: Siti Fadia Silva Ramadhanti/Ribka Sugiarto vs Putitta Supajirakul/Sapsiree Taerattanachai 21-19, 15-21, 21-15
WS3: Ester Nurumi Tri Wardoyo vs Phittyaporn Chaiwan 23-25, 8-21
Tunggal putri Indonesia Ester Nurumi Tri Wardoyo sangat menyayangkan permainan terbaiknya tidak keluar saat menghadapi Thailand.
Redaktur : Dhiya Muhammad El-Labib
Reporter : Muhammad Naufal
BERITA TERKAIT
- PBSI Coba Komposisi Pemain Senior dan Junior di Sudirman Cup 2025
- Ada Kejutan dalam Skuad Indonesia di Sudirman Cup 2025
- Debut Jafar/Felisha di BAC 2025 Diwarnai Kartu Merah hingga Poin Gratis
- Paceklik Gelar di Awal 2025, PBSI Perketat Seleksi Pemain Pelatnas Cipayung
- Aturan Promosi & Degradasi Diubah, Deretan Pemain Ini Berpotensi Terdepak dari Pelatnas Cipayung
- 2 Gempa Dahsyat Guncang Myanmar, Getarannya Runtuhkan Gedung di Thailand