Kalah Fisik dan Taktik
Sabtu, 10 Maret 2012 – 07:25 WIB

Kalah Fisik dan Taktik
MANCHESTER - Manchester United masih eksis di Europa League ketika menyerah 1-2 dari Ajax Amsterdam di Old Trafford bulan lalu (23/2). Tapi, situasinya bakal berbeda ketika, Jumat (9/3) dini hari WIB mereka takluk 2-3 (1-1) dari Athletic Bilbao di Old Trafford. Jika menilik jalannya pertandingan kemarin, United bakal sulit merealisasikannya. Bagaimana tidak, tim besutan Sir Alex Ferguson tersebut tidak hanya kalah dari skor akhir, melainkan juga kalah secara permainan. Hal itu tidak disangkal Ferguson.
Dobel gol Wayne Rooney, masing-masing pada menit ke-22 dan penalti di menit kedua masa injury time, hanya memperkecil triple gol tim tamu. Gol-gol Bilbao dibagi rata Fernando Llorente (44), Oscar de Marcos (72), dan Iker Muniain (90).
Baca Juga:
Kekalahan 2-3 membuat United harus bekerja ekstrakeras dalam leg kedua 16 besar di San Mames, kandang Bilbao, pekan depan (15/3). Setan Merah -sebutan United- butuh kemenangan dengan margin dua gol untuk membalikkan keadaan.
Baca Juga:
MANCHESTER - Manchester United masih eksis di Europa League ketika menyerah 1-2 dari Ajax Amsterdam di Old Trafford bulan lalu (23/2). Tapi, situasinya
BERITA TERKAIT
- Real Madrid Dikabarkan akan Memperpanjang Kontrak Vinicius Junior
- Menjelang El Clasico, Flick Bersimpati dengan Situasi yang Dialami Ancelotti
- Sudirman Cup 2025: Harapan Jonatan Christie Seusai Didapuk Jadi Kapten Tim Indonesia
- Jadwal Final Four Proliga 2025 Seri Semarang: Electric PLN Berburu Kemenangan Perdana
- Scooter Prix 2025 Segera Digelar, Total Hadiah Mencapai Lebih Dari Rp 1 Miliar
- Paul Munster Menuju Bhayangkara Presisi Lampung FC?