Kalah Lawan Wakil Negeri Jiran, Prawira Bandung Gagal Main di Benua Asia
Sabtu, 27 April 2024 – 06:22 WIB
James Gist menambahkan dengan tambahan 18 angka. Adapun Yudha sendiri finis dengan 10 poin.
Dari kubu Matrix, Damian Rosser menjadi pendulang angka terbanyak seusai finis dengan 25 poin.
Taishaun Johnson juga masih panas dengan membantu dengan tim asal Negeri Jiran mencetak 24 poin.
Adapun dari barisan pemain asing, Jordan Tolbert membukukan 14 poin.
Dari barisan pemain lokal, Chun Hong Ting mencetak double-double dengan 10 poin dan 11 rebound.
Dengan hasil ini Prawira Bandung gagal mendampingi Pelita Jaya Bakrie melangkah ke babak utama BCL Asia 2024.
Runner up IBL 2023 itu akan ditemani Matrix Deers yang pada laga terakhir menang melawan skuad asuhan David Singleton. (fiba/mcr16/jpnn)
Prawira Bandung gagal menembus babak utama Basketball Champions League (BCL) Asia 2024 seusai kalah dari NS Matrix Deers.
Redaktur : Rah Mahatma Sakti
Reporter : Muhammad Naufal
BERITA TERKAIT
- Lengkapi Kuota Pemain Naturalisasi, Prawira Bandung Kontrak Jamarr Andre Johnson
- Rekrut Arki Dikania Wisnu, Dewa United Ubah Peta Persaingan Juara IBL 2025
- Kirim Pesan Perpisahan untuk Satria Muda, Arki Wisnu Selangkah Lagi Gabung Dewa United
- IBL dan Perbasi Kerja Sama Cari Wasit Terbaik di Tanah Air
- Dijauhi Dewi Fortuna, Satria Muda Era Youbel Sondakh Kembali Keok dari Pelita Jaya
- IBL All Indonesian 2024: Ajang Pembuktian Pelita Jaya, Bungkam Suara Sumbang