Kalah Menang, Heynckes Tetap Aman
Sabtu, 19 Mei 2012 – 23:04 WIB

Kalah Menang, Heynckes Tetap Aman
MUNCHEN - Bayern Munich tak memiliki banyak beban menghadapi Chelsea pada laga final Liga Champions di Allianz Arena, Minggu (20/5) dini hari WIB. Selain karena mendapat dukungan penuh dari pendukunganya karena bermain di markasnya sendiri, posisi Jupp Heynckes dari kursi pelatih juga dipastikan aman. Hoeness lantas menyinggung pertandingan yang akan dijalani The Bavarians -julukan Bayern Munich- melawan skuad Roberto Di Matteo. Ia optimis bahwa Bayern akan menang dan memastikan The Blues -julukan Chelsea- akan kesal dengan hasil runner up Liga Champions musim ini.
Presiden Bayern Munich, Uli Hoeness memastikan hasil pertandingan Champions tidak akan mempengaruhi jabatan Heynckes. Ia menjamin pelatih yang pernah mengarsiteki klub di Liga Spanyol itu tetap akan berlanjut hingga musim depan.
Baca Juga:
"Jupp Heynckes akan menjadi pelatih kami tahun depan. Jupp tidak memiliki emosi untuk pergi," kata Hoeness kepada Sueddeutsche Zeitung, Sabtu (19/5).
Baca Juga:
MUNCHEN - Bayern Munich tak memiliki banyak beban menghadapi Chelsea pada laga final Liga Champions di Allianz Arena, Minggu (20/5) dini hari WIB.
BERITA TERKAIT
- Bermain Moncer-Cetak 35 Poin, Megawati Hangestri Pertiwi Mengaku Belum Maksimal
- Pramono Anung Berupaya Menjadikan Jakarta Kota Ramah Pelari Maraton Dunia
- Andakara Prastawa dan Rifda Irfanaluthfi Cari Solusi Terbaik dalam Penanganan Cedera
- Tanpa Zheng/Huang, Ganda Campuran China di All England Tetap Mengerikan
- Tembus Semifinal All England 2025, Sabar/Reza Buka Asa Lanjutkan Dominasi Ganda Putra
- FP1 MotoGP Argentina: Marquez Paling Kencang, Pecco ke-16