Kalah Pilkada, Mantan Bupati Nisel Jadi Tersangka Suap
Selasa, 26 April 2011 – 15:44 WIB
Namun Johan masih belum membeber penyelenggara negara yang diduga menerima suap dari Laia. "Yang pasti penyelenggara negaranya disuap," tandasnya.
Seperti diketahui, F Laia pada Pilkada Nias Selatan tahun 2010 lalu berpasangan dengan Rahmat Alyakin Dakhi. Keduanya diusung Partai Demokrat.
Namun ternyata F Laia kalah dari pasangan Idealisman Dachi-Huku'asa Nduru. Laia sempat menggugat ke Mahkamah Kodntitusi (MK), Namun MK justru mengukuhkan kemenangan Idealisman-Huku'asa.(ara/jpnn)
JAKARTA - Satu lagi mantan kepala daerah jadi tersangka korupsi. Hari ini (26/4), Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mengumumkan penetapan mantan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Teruntuk Jenderal Listyo Sigit, Anda Dicap Terlibat Merusak Demokrasi di Indonesia
- Kasus Korupsi di Kemenhub, KPK Menahan 3 Ketua Pokja Proyek DJKA
- Parcok Cawe-Cawe di Pilkada, Deddy PDIP Serukan Copot Jenderal Listyo
- KSAD Jenderal Maruli: Lulusan Seskoad Harus Mampu Mengemban Tugas Masa Depan
- Barang Hasil Penindakan di 3 Wilayah Ini Dimusnahkan Bea Cukai, Berikut Perinciannya
- Terima JAM Intel Kejagung, Mendes Yandri Ingin Perkuat Pengawasan Dana Desa