Kalah Telak, Lawan Risma Tiba-tiba Batal Umumkan Hasil Hitung Cepat
Rabu, 09 Desember 2015 – 18:49 WIB

Ilustrasi. FOTO: dok/jawapos
jpnn.com - SURABAYA - Dari beberapa hasil hitung cepat, suara pasangan calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Surabaya Tri Rismaharini-Wishnu Sakti Buana unggul 80 persen dari lawannya Rasiyo-Lucy Kurniasari.
Nah, rencananya, pasangan Rasiyo-Lucy juga akan mengumumkan hasil hitung cepat yang dilakukan timnya, Rabu (9/12) malam di jalan Flores, Surabaya.
Tapi sayang, tiba-tiba, tim pasangan tersebut batal mengumumkan quick count tersebut.
Baca Juga:
Kepada awak media, Rasiyo mengatakan, hasil real count akan dijadikan konsumsi internal tim. “Hasil hitug cepat ini dan tidak untuk konsumsi umum,” kata Rasiyo di posko pemenangan, Jalan Flores, Surabaya. (mas/jpnn)
SURABAYA - Dari beberapa hasil hitung cepat, suara pasangan calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Surabaya Tri Rismaharini-Wishnu Sakti Buana unggul
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Bawaslu Incar Pemodal Politik Uang di PSU Pilkada Kabupaten Serang
- Yorrys Dukung Bahlil Menerapkan Pengelolaan Golkar Secara Modern
- Pakar Hukum Abdul Chair Dorong MK Tetapkan Pemenang Pilkada Banggai Tanpa Kembali PSU
- Sespimmen Menghadap Jokowi, Pengamat Singgung Ketidaktegasan Prabowo Memimpin
- Gibran bin Jokowi Tak Berkontribusi, Wajar Ada yang Meminta Ganti
- Gus Khozin Kritik Tugu Titik Nol IKN yang Viral di Medsos