Kalahkan Pembalap Top, Nasr Rajai Latihan Hari Pertama
Kamis, 19 Februari 2015 – 23:22 WIB

Kalahkan Pembalap Top, Nasr Rajai Latihan Hari Pertama
jpnn.com - BARCELONA- Felipe Nasr menjadi pembalap tercepat pada hari pertama sesi uji coba kedua balapan Formula 1 2015. Pembalap Sauber itu membukukan waktu satu menit 27,307 detik.
Total, Nasr melahap 54 lap dalam balapan yang dilangsungkan di Sirkuit Catalunya, Kamis (19/2). Dia meninggalkan Daniel Ricciardo yang harus puas berada di posisi kedua.
Total, pembalap Red Bull itu membukukan waktu satu menit 27.363 detik. Namun, mantan gacoan Toro Rosso itu hanya melahap 17 lap. Posisi ketiga ditempati Pastor Maldonado yang membukukan waktu satu menit 27,510 detik. (jos/jpnn)
Hasil uji coba hari pertama:
1. Felipe Nasr (Sauber) 1m 27.307s
2. Daniel Ricciardo (Red Bull) 1m 27.363s
BARCELONA- Felipe Nasr menjadi pembalap tercepat pada hari pertama sesi uji coba kedua balapan Formula 1 2015. Pembalap Sauber itu membukukan waktu
BERITA TERKAIT
- LA Lakers Hancur Lebur di Gim 1 Babak Pertama NBA Playoffs
- Liga Inggris: Aston Villa Taklukkan Newcastle United 4-1
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1
- Hasil NBA Playoffs: Nuggets Pukul Clippers, Pacers Hantam Bucks
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah