Kalau Disepakati BNN Terlibat, Silakan
Senin, 21 Maret 2016 – 17:25 WIB

Mendagri Tjahjo Kumolo. Foto: dok.JPNN
"Kalau begitu, BNN akan ikut dilibatkan dalam tes kesehatan pada Pilkada 2017, Pak?" tanya seorang wartawan memotong penjelasan Menteri Tjahjo.
"Kalau disepakati BNN terlibat, silakan. Namun yang pasti dokter rumah sakit yang melakukan tes kan diambil sumpahnya. Saat pemilihan presiden juga ada tes seperti itu. Lalu kalau BNN dilibatkan, tak masalah bagi saya. Narkoba itu kan masalah yang cukup serius," ujarnya. (adv)
LOMBOK – Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Tjahjo Kumolo mengatakan, prinsipnya pemerintah tak mau membatasi peluang jalur perseorangan. Hak
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gus Khozin Kritik Tugu Titik Nol IKN yang Viral di Medsos
- Tuntut Keadilan, Ratusan Kader Gerindra Banggai Gelar Aksi di Polres
- Kepala Komunikasi Kepresidenan Hasan Nasbi Bakal Direshuffle?
- Isu Matahari Kembar Diredakan Muzani, Bukan Dasco Apalagi Hasan Nasbi, Tumben
- PAN Dukung Prabowo Jadi Capres 2029, Ahmad Sahroni: Masih Dini untuk Bicara Pilpres
- Sahroni Nilai Pertemuan Sespimmen Polri dengan Jokowi Kurang Pas, Begini Alasannya