'Kalau Saya Terpilih, Semua Kecamatan di DKI Harus Ada Pusat Kewirausahaan'
jpnn.com - JAKARTA - Delapan bulan blusukan, cukup buat bakal calon wakil gubernur DKI Jakarta, Sandiaga Uno menyimpulkan masalah utama di ibu kota.
Sandiaga mengatakan, problem DKI bukanlah banjir dan macet. "Permasalahan utama masyarakat DKI Jakarta ialah sulitnya mendapatkan lapangan pekerjaan dan melambungnya harga-harga bahan pokok," kata Sandiaga, Jumat (7/10).
Jika terpilih nanti, Sandiaga ingin membuat pusat-pusat kewirausahaan di setiap kecamatan. Langkah ini diharapkan bisa mengurangi pengangguran.
"Kami akan didik dan lahirkan pengusaha-pengusaha baru. Kami akan buat pusat-pusat kewirausahaan di setiap kecamatan, kami akan didik dan lahirkan 200 ribu pengusaha," ujar Sandiaga seperti dimuat RMOLJakarta. (wid/rmol/jpnn)
JAKARTA - Delapan bulan blusukan, cukup buat bakal calon wakil gubernur DKI Jakarta, Sandiaga Uno menyimpulkan masalah utama di ibu kota. Sandiaga
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Jelang Pemungutan Suara, Bawaslu Minta Pengawas Pilkada 2024 Bikin LHP Secara Detail
- Ahmed Zaki Iskandar Minta Kader Golkar Bekerja Keras Memenangkan Ridwan Kamil-Suswono
- Ridwan Kamil Janji Mau Bikin Jakarta Maju Tetap Berkeadilan
- Membangun Jakarta Bareng Anak Muda, RK Ecosystem Kenalkan Program Kolaborasi ala RIDO
- Hadiri Acara Pengusaha Sahabat Ahmad Luthfi-Taj Yasin, Kaesang: Saya Pesat Juga
- Golkar Dorong DPR Bentuk Panja untuk Memelototi Kasus Tom Lembong