Kali Ini Rewel Kostum
Sabtu, 15 September 2012 – 08:56 WIB

Kali Ini Rewel Kostum
SURABAYA - Setelah komplain masalah akomodasi yang disediakan panpel lokal, timnas Vietnam kembali rewel. Alhasil technical meeting siang kemarin (14/9) berlangsung di Hotel Majapahit sempat molor selama setengah jam. Hal itu terjadi karena Vietnam ogah mengganti seragamnya. "Kalau kami diminta memakai kaos kaki merah, lebih baik kami mengganti juga celana serta baju tim. Yakni merah-merah-merah. Silahkan kami diminta memakai yang mana. Kalau putih, semua putih. Kalau merah, semua merah," ucap asisten pelatih Vietnam Hoang Anh Tuan.
Pada awalnya panitia pertandingan merencanakan untuk laga hari ini (15/9) Timnas Garuda mengenakan setelan kaos-celana-kaos kaki warna merah-putih-putih. Sedangkan Vietnam putih-putih-merah.
Baca Juga:
Nah, rupanya Vietnam tak berkenan dengan warna tersebut. Timnas Negeri Paman Ho, julukan Vietnam, menginginkan kaos kaki berwarna putih. Alasannya kostum yang disediakan adalah putih-putih-putih.
Baca Juga:
SURABAYA - Setelah komplain masalah akomodasi yang disediakan panpel lokal, timnas Vietnam kembali rewel. Alhasil technical meeting siang kemarin
BERITA TERKAIT
- Klasemen Final Four Proliga 2025 Sektor Putri Seusai Jakarta Pertamina Mengamuk
- Final Four Proliga 2025: Waspada, Tim Kepolisian RI Langsung Tancap Gas
- Bintang Voli Amerika Serikat Terkesan dengan Atmosfer Final Four Proliga 2025
- Taklukkan Lyon, MU Melaju ke Semifinal Liga Europa
- Dewa United Mendekat dan Bali United Krisis, Persib Waspada
- Semifinal Liga Europa: MU Kembali Berjodoh dengan Tim Asal Basque