Kalimat Penyemangat Menpora Amali Jelang Final AFF 2020 Indonesia vs Thailand
Sabtu, 01 Januari 2022 – 11:59 WIB
"Mereka adalah pemain muda yang diharapkan tampil di SEA Games yang akan datang dan cikal bakal timnas senior," pungkasnya.
Laga Indonesia vs Thailand akan kick off pada pukul 19.30 WIB.
Pertandingan ini akan ditayangkan secara langsung di televisi dan juga via live streaming.
Dengan kekalahan telak 0-4 Indonesia dari Thailand pada leg 1, maka skuad Garuda harus menang di leg 2 minimal dengan margin lima gol. (dkk/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Pesan penyemangat untuk Timnas Indonesia dari Menpora Zainudin Amali jelang Leg 2 Final Piala AFF 2020, Sabtu (1/1).
Redaktur : Rasyid Ridha
Reporter : Muhammad Amjad
BERITA TERKAIT
- Jadwal SEA V League 2024: Timnas Indonesia Langsung Lawan Thailand di Laga Perdana
- Timnas U-19 Indonesia vs Thailand: Garuda Nusantara Terbang ke Podium Juara
- Final Piala AFF U-19, Ponaryo Sebut Peluang Menang Timnas U-19 Terbuka Lebar
- Timnas U-19 Indonesia vs Thailand: Garuda Nusantara Wajib Mewaspadai Ini
- Final Piala AFF 2024 Indonesia vs Thailand U19: Tuah dan Memori Indah
- Live Streaming Perempat Final Uber Cup 2024 Indonesia Vs Thailand, Cek Susunan Pemain