Kalla: Penyatuan Zona Waktu Ngawur
Senin, 04 Juni 2012 – 06:17 WIB

Kalla: Penyatuan Zona Waktu Ngawur
"Kalau alasannya produktivitas, apakah Amerika dan Australia yang punya banyak zona waktu tidak lebih produktif dibandingkan kita? Kalau alasan penyatuan zona waktu itu produktivitas, itu ngawur," ketusnya.
Jika menginginkan produktivitas pasar modal meningkat, Kalla menyarankan agar jam pembukaan perdagangan dimajukan sejam, dari jam 09.00 menjadi jam 08.00, sehingga sama dengan jam pembukaan perdagangan di Singapura dan Hongkong. "Jangan pasar modal yang 70 persennya investor asing itu menjajah 200 juta orang Indonesia. Majukan jam pembukaan sejam, sehingga orang bursa harus bangun lebih pagi," tukasnya. (noe)
JAKARTA - Mantan Wakil Presiden Jusuf Kalla menilai rencana pemerintah menyatukan zona waktu sebagai langkah keliru. Ketua Umum Palang Merah Indonesia
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Paus Fransiskus Meninggal, Ketum GP Ansor: Pesan Beliau Sangat Membekas Saat Kami Bertemu di Vatikan
- Kemendagri dan Pemerintah Denmark Siap Kerja Sama untuk Memperkuat Pemadam Kebakaran
- Konsumsi Sayuran Meningkat Berkat Peran Perempuan Pegiat Urban Farming
- Bea Cukai Sidoarjo Gelar Operasi Bersama Satpol PP, Sita 19 Ribu Batang Rokok Ilegal
- Penyidik Bareskrim Kaji Substansi Laporan Ridwan Kamil terhadap Lisa Mariana
- Semangat Hari Kartini, Pertamina Dorong Perempuan untuk Berkarya & Salurkan Energi