Kalla Terima Ordo Leopold dari Belgia
Sabtu, 07 Februari 2009 – 07:56 WIB
Ordo Leopold dianugerahkan kepada orang yang memiliki pangkat dan kedudukan tinggi dan mencatatkan prestasi gemilang. Penghargaan itu bisa diberikan kepada warga negara Belgia atau warga negara asing yang dinilai berjasa bagi Belgia.
Hubungan RI-Belgia selama ini cukup erat. Pada 1949, Belgia merupakan negara Eropa pertama yang mengakui kemerdekaan Indonesia. Itu ditandai dengan dibukanya perwakilan pemerintahan di masing-masing negara.
Di bidang ekonomi, pada 2008, Indonesia menduduki posisi ke-23 sebagai mitra dagang Belgia, di bawah Singapura (20) dan Thailand (21). Nilai perdagangan kedua negara EUR 1,596 miliar.(tom/nw)
BRUSSELS - Wakil Presiden Jusuf Kalla dan Ketua Kadin M.S. Hidayat menerima bintang jasa dari pemerintah Belgia. Negeri penghasil cokelat itu berterima
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 3 Kado dari Mendikdasmen Abdul Mu'ti untuk Para Guru ASN & Honorer, Alhamdulillah
- Judi Online Kini Menyasar Komunitas Motor di Kepri
- Ratusan Burung Pipit Mati Tersambar Petir di Bandara Ngurah Rai
- 4 Lokasi Penyitaan Uang Haram Rohidin Mersyah, Nomor 1 Wow
- Begini Rohidin Mersyah Peras Anak Buah, Honor Guru Disunat
- Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini Senin 25 November 2024, Hujan Merata