Kalsel Datangkan 3 Ribu Ton Gula Impor
Krisis, Harga Gula Capai Rp12 ribu/Kg
Senin, 15 Februari 2010 – 09:45 WIB
BANJARMASIN– Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) Kalsel Subarjo mengatakan akan mendatangkan 3 ribu ton gula impor. Kebijakan tersebut diharapkan mampu mengatasi krisis gula yang melanda Kalsel serta menekan harga gula yang sudah mencapai Rp12 per kilo. Di skala pusat, menurut Subarjo, pemerintah berupaya mengatasi krisis gula dengan melakukan impor gula dari Thailand yang batas akhir masuk ke Indonesia pada Maret 2010 mendatang. Gula impor ini secara bertahap didistribusikan ke seluruh Indonesia.
"Insyaallah, Februari ini pasokan gula sebanyak 3 ribu ton PT Perusahaan Perdagangan Indonesia (PPI) sudah bisa masuk," kata Subarjo.
Baca Juga:
Ditambahkan, gula asal Thailan tersebut didatangkan sebagai upaya untuk mendukung pemerintah dalam mempermudah distribusi gula di seluruh daerah sehingga harga bisa dijangkau masyarakat.
Baca Juga:
BANJARMASIN– Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) Kalsel Subarjo mengatakan akan mendatangkan 3 ribu ton gula impor. Kebijakan
BERITA TERKAIT
- Pupuk Indonesia Dorong Swasembada Pangan lewat Safari MAKMUR di Cirebon
- Bea Cukai Kawal Pelepasan Ekspor Berkelanjutan Produk Kerajinan Kerang Asal Magelang
- Bea Cukai Dorong Pemahaman Kepabeanan dan Cukai di Kalangan Mahasiswa Melalui CGTC
- Bea Cukai Dukung Peningkatan Ekspor Industri Kelapa Sawit
- Bea Cukai Jakarta Gelontorkan Fasilitas Kawasan Berikat untuk 2 Perusahaan Ini
- Bank Mandiri Hadirkan Kopra Hospital Solution demi Capai Tujuan SDGs di Bidang Kesehatan