Kamar sempit, Rombongan Jatim di Sel Penjahat Zaman Belanda
Senin, 04 Februari 2013 – 10:01 WIB
Salah seorang yang menghuni tempat itu adalah Khudlori, bekas kepala Badan Pertanahan Nasional (BPN) Surabaya. Dia menempati kamar 44. Ketika disapa Jawa Pos dari lubang pengintip, dia sedang menata matras yang akan dipakai tidur. Tas yang berisi pakaian diletakkan di samping bak air. Ketika disapa, Khudlori tetap berusaha tersenyum dan menerima keadaan. Saat ditanya apakah masih memiliki semangat, dia menjawab "ya". (may/c10/nw)
SUASANA blok hunian Lapas Kelas I Sukamiskin begitu sepi pada malam hari. Jawa Pos yang pada suatu malam mengunjungi lapas yang kini menjadi rumah
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pekan TV Fujian dan MNC Jalin Kerja Sama, Siap Perkenalkan Budaya Quanzhou di Tanah Air
- Jebolan Indonesian Idol Ini Bakal Sepanggung Lagi di Malam Puncak Ulang Tahun MNC Group
- Terima Aspirasi Aliansi Pejuang Seleksi CPNS 2024, Paul Finsen Mayor Berharap Prabowo Turun Tangan
- Heru B. Wasesa dan Tim Gali Fakta Sejarah Nusantara dari Perspektif Eropa
- BPKP Usulkan Rancangan Kebijakan MRPN Lingkup Pemerintah Daerah
- Eks Tim Mawar Kenang Presiden Prabowo yang Rela Korbankan Diri demi TNI