Kamaruddin Sebut Sudah Ada yang Mengaku Membunuh Brigadir J, Bareskrim Bereaksi Begini

“Ya, mengaku sudah ada sebagai pelaku pembunuhan Brigadir J,” ujar dia di Polda Jambi, Jumat.
Namun, dia belum bisa mengunkap siapa sosok yang mengaku dan akan ditetapkan sebagai tersangka itu.
"Itu sudah ada kemungkinan tersangkanya, ada yang sudah mengakui perbuatannya dan nanti akan berkembang sendiri, soal inisialnya masih dirahasiakan demi kepentingan penyidikan," tambahnya.
Total ada sebelas orang anggota keluarga Brigadir Yosua, termasuk perawat diperiksa oleh penyidik Bareskrim Polri di Polda Jambi.
Pemeriksaan ini dalan rangka laporan dari kuasa hukum atas dugaan pembunuhan berencana yang menimpa Brigadir J.
Polisi yang merupakan sopir pribadi istri Irjen Ferdy Sambo disebut tewas pada Jumat (8/7).
Dia tewas setelah terlibat baku tembak dengan Bharada E di rumah dinas Irjen Ferdy Sambo di Kompleks Polri Duren Tiga, Jakarta Selatan. (cuy/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
Bareskrim Polri membantah pernyataan Kamaruddin Simanjuntak bahwa sudah ada yang mengaku membunuh Brigadir J.
Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan
- Penyidik Bareskrim Kaji Substansi Laporan Ridwan Kamil terhadap Lisa Mariana
- Polisikan Lisa Mariana atas Tuduhan Perselingkuhan, Ridwan Kamil Pakai Pasal Ini
- Kurir Pengirim Paket Kepala Babi ke Kantor Tempo Diperiksa Polisi, Begini Hasilnya
- Berkas Kasus Pagar Laut Dilimpahkan ke Kejagung, Polisi Belum Temukan Kerugian Negara
- Polisi Dinilai Bisa Segera Ungkap Pelaku Teror Kepala Babi di Kantor Tempo, Masalahnya...
- Jelang Lebaran, Pertamina Tindak Tegas SPBU Nakal demi Utamakan Layanan Masyarakat