KAMMI Tantang Debat Terbuka Bahas Kuntilanak
Senin, 30 Januari 2017 – 14:29 WIB
Thaufani menyatakan, jika undangan debat terbuka dari KAMMI tersebut tidak ditanggapi oleh Kartius, ini menandakan bahwa dia tidak kapabel sebagai Kepala Dinas Pemuda, Olahraga dan Pariwisata Kalbar.
“Kita akan tindaklanjuti. Kita sedang memikirkan untuk menghubungi beberapa pihak, baik eksekutif maupun legislatif untuk menghentikan wacana ini,” ujar Thaufani. (man/ham)
Rencana Kepala Dinas Pemuda, Olahraga dan Pariwisata Kalbar, Kartius, yang akan membangun tugu Kuntilanak di Kota Pontianak, Kalbar, terus menuai
Redaktur & Reporter : Soetomo
BERITA TERKAIT
- Pontianak Optimistis Raih Juara Umum Festival Melayu Kalbar XIII 2024
- Diproduseri Gito Huang, Film Anak Kunti Bakal Syuting Di Yogyakarta
- Bahasa Melayu Pontianak, Kain Kalengkang dan Arsitektur Masjid Jami Ditetapkan sebagai WBTb
- Lagi, Pontianak Meraih Penghargaan Kota Layak Anak
- Kota Pontianak Sukses Meraih Kotaku Award 2023
- Porprov XIII Kalbar, Kota Pontianak Menargetkan Juara Umum