Kampanye Makin Cakap Digital di Pulau Moti Maluku Utara Sukses
Selasa, 29 Agustus 2023 – 20:32 WIB
Sementara Voryn Thalya Kiriweno mengatakan di era transformasi digital seperti saat ini berbagai peluang begitu terbuka lebar bagi generasi milenial untuk melakukan berbagai hal kreatif dan inovatif untuk meningkatkan pendapatan atau penghasilan melalui berbagai platform digital.
"Oleh sebab itu, maka kita dituntut untuk makin cakap digital sehingga selain menghasilkan secara ekonomi juga membuat kita memiliki kesadaran etis dan berbasis budaya sehingga tidak turut dalam penyebaran hoax dan sejenisnya dan juga menjaga keamanan data pribadi kita di media sosial," ucapnya. (rhs/jpnn)
Manajemen Literasi Digital Provinsi Maluku Utara mengampanyekan empat pilar literasi digital di Lapangan Tosehe Pulau Moti.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- Arasoft Dorong Digitalisasi Pendidikan di Indonesia
- Cucun Hadiri Kolaborasi Medsos DPR RI dengan Masyarakat Digital di Lembang
- Digitalisasi untuk Mendorong Pengembangan Pariwisata Indonesia Perlu Dilakukan
- Melly Goeslaw: Revisi UU Hak Cipta Solusi Hadapi Kemajuan Platform Digital
- Program Digital Access Inggris Menjembatani Kesenjangan di Indonesia Timur
- Sinar Mas Land Sukses Menyelenggarakan DNA Leadership Summit di BSD City